Program ini saya buat untuk membantu sekolah-sekolah setingkat SMP yang akan menyelenggarakan PPDB atau Penerimaan Peserta Didik Baru. PPDB SMP yang secara umum didasarkan atas adu Nilai UASBN atau UN-SD, yang terdiri atas nilai Asli Bahasa Indonesia, Matematika dan IPA serta ditambah dengan nilai Piagam Kejuaraan. Untuk memudahkan pihak sekolah dalam menyelenggarakan PPDB, saya buat file khusus berbasis Google Drive yang bisa memudahkan kerja Panitia PPDB dan bisa melayani masyarakat lebih transparan dan lebih cepat, serta bisa diakses...